
Anggota Satlantas Lakukan patroli di beberapa titik rawan kecelakaan dan kemacetan, kegiatan plotting ini bertujuan untuk menurunkan angka fatalitas kecelakaan berlalu lintas serta meminimalisir pelanggaran berlalu lintas dijalan raya.
Kegiatan plotting pagi dilakukan di jalan Ir Phm Noor kec.murung Pudak dimana kegiatan plotting dilakukan oleh anggota Satlantas.(19/10)
Kapolres Tabalong AKBP Wahyu Ismoyo J.,S.I.K. M.H.,M.Tr.Opsla melalui Kasat Lantas Polres Tabalong Oki Hermawan.,S.H.,M.M kegiatan patroli yang dilakukan tidak hanya untuk mencegah terjadinya kecelakaan dan pelanggaran lalu lintas saja, akan tetapi sebagai antisipasi gangguan kamtibmas yang terjadi ditengah masyarakat.
